Senin, 25 September 2017

💓 Berbelanja Kosmetik 💓


Bagi para wanita, make up adalah sesuatu yang sangat penting terlihat menawan dan menunjang penampilan. Tapi anda mungkin perlu tahu beberapa tips dalam belanja paket kosmetik. Berikut saya sampaikan beberapa tips yang mungkin bisa juga jadi tips menghemat sekaligus membuat pilihan cerdas dalam membeli kosmetik

1. Mendapatkan teknik dari toko paket kosmetik favorit anda. SPG kosmetik biasanya sudah terlatih dengan segudang trik tata rias.
2. Catat warna dan produk yang digunakan spg paket kosmetik saat mendadani anda.
3. Minta sampel paket kosmetik dan cobalah, khususnya untuk foundation, concealer dan lipstik.
4. Selalu minta sample paket kosmetik sebelum memutuskan membelinya.
5. Ada banyak produk paket kosmetik yang dijual di toko, tapi pastikan pilih yang cocok untuk kulit anda.
6. Pilih produk paket kosmetik yang tak menyebabkan alergi.
7. Coba sampel paket kosmetik di kulit anda selama 24 jam untuk mengetahui cocok-tidaknya bagi jenis kulit anda.

Untuk mencegah bahaya kosmetik yang mengandung bahan berbahaya, ada beberapa cara yang dapat kita lakukan, antara lain:

💖 Memilih produk yang terdaftar di pemerintah. Hal itu bisa dilihat dari tanda apakah produk  tersebut   sudah ada nomor kode dari Depkes.
💖 Pilihlah produk yang diawasi tim medis/dokter. Ada banyak produk yang dalam pengolahannya di bawah pengawasan dokter ahli, termasuk produk-produk kosmetika buatan dalam negeri.
💖 Menggunakan produk kosmetika atas anjuran dokter, terutama dokter yang ahli dalam kulit dan kosmetika.

Sederhana bukan? Dengan menerapkan tips di atas, anda tak perlu salah membeli produk, yang berarti buang-buang uang. Jadi selain berhemat, anda juga dapat memilih produk paket kosmetik yang sesuai